Lagu Terbaik di Indonesia, Ada Lagu Favoritmu?

Lagu.info – Mendekati akhir tahun, kiranya, lagu apa saja yang paling digemari oleh para netizen di Indonesia hingga bisa menjadi yang terbaik 2022 indonesia? Sebelumnya, penilaian ini kami berikan berdasarkan kata kunci yang dicari di internet mulai dari mp3, download, youtube, joox sampai ke billboard bahkan menelusuri kata kunci dengan ekstensi *.rar.

Ternyata, selain lagu Indonesia itu sendiri, orang-orang kita juga banyak mencari lagu korea (KPOP), musik dangdut, kemudian yang bernuansa DJ atau EDM (Electronic Dance Music). Bukan hanya itu saja, lagu populer dari negara tetangga kita Malaysia juga masih ramai diburu. Menginjak akhir tahun 2022 ini, yang mungkin banyak dicari oleh golongan ibu-ibu adalah lagu hollywood terbaru. Bapak-bapaknya kemungkinan mencari lagu agak ke barat – baratan (west) dari Inggris atau Amerika yang didominasi aliran pop.

Maka dari itu, daftar lagu terbaik tahun 2023 di bawah ini bisa mencakup lagu dari mana saja. Yang penting, list lagu ini yang sangat dicari orang di internet sejak awal mula 2022 hingga mendekati 2023. Apa saja lagunya? Silakan di simak:

    1. Bertahan Terluka dari Fabio Asher
    2. Tak Ingin Usai dari Keisya Levronka
    3. Munafik dari Ziva Magnolya
    4. Hati Lain di Hatimu dari Fabio Asher
    5. Peri Cintaku dari Ziva Magnolya
    6. Menghapus Jejakmu untuk Noah
    7. Langit Favorit dari Luthfi Aulia
    8. Remedi dari Tulus
    9. Juliette dari Dewa 19
    10. Usai dari Tiara Andini
    11. Berhak Bahagia dari Aurel Hermansyah
    12. You’re Mine dari Rizky Febian
    13. Pilihan Yang Terbaik dari Ziva Magnolya
    14. Lagu Tiktok dari Guntur Breathe
    15. Mesin Waktu dari Budi Doremi
    16. Sang Dewi oleh Andi Rianto
    17. Aminah Bersamaku oleh Rizky Febian
    18. Salah Baca Pertanda oleh Mark Natama
    19. Setelah Kau Tinggalkan oleh Langit Sore
    20. Overthinking oleh Marion Jola
    21. Cinta Terakhirku oleh Syifa Hadju
    22. Bungkam oleh Daun Jatuh
    23. Kita dan Ketidakmungkinan oleh The Rain
    24. Yang Kau Siakan oleh Arvian Dwi
    25. Tak Berdaya Bukan Tak Mampu oleh Arief

Jika dilihat dari data di atas, yang dominan tetap lagu asal terbaik tanah air yang cukup digandrungi. Bahkan, beberapa artis beberapa kali disebut seperti Fabio Asher, Rizky Febian, dan Ziva Magnolya.

Nah, bagaimana pendapat Anda? Apakah ada lagu favorit Anda dari daftar lagu terbaik di tahun 2022 yang dicari di Indonesia di atas? Jika tidak ada, lantas apa lagu terbaik versi Anda? (boleh koq nyebutinnya lebih dari satu 😉

Apoteker yang menyukai dunia teknologi dan musik. Biasa memainkan bass jika di band. Pemain gitar dan keyboard jika di rumah.
Lihat semua tulisan 📑. Follow/Ikuti Lagu.info di Google.